Rumus Past Participle yang Harus Kamu Ketahui! Serta Contohnya

Past participle adalah sebuah istilah yang digunakan dalam grammar bahasa Inggris. Selain past participle, ada juga present participle dalam grammar. Present participle dan past participle keduanya digunakan dalam pembentukan berbagai kalimat seperti present perfect tense dan past perfect tense dst. 

Penting untuk diketahui bahwa past participle digunakan dalam pembentukan present tense, past dan future perfect tens. Sementara resent participle digunakan dalam pembentukan beberapa present, past dan future tense. Past participle digunakan untuk susunan perfect tenses. Untuk mengetahui tentang past participle dan contohnya, coba lihat penjelasan dan contoh kalimatnya di bawah ini. 

Apa itu Past Participle?

Past participle adalah kata yang umumnya dibangun dengan menambahkan –ed ke akhir kata kerja. Sebagai contoh, 

Work – worked 

Walk – walked 

Namun, penambahan –ed berubah ketika menyangkut kata kerja tidak beraturan. Kata kerja tidak beraturan memiliki bentuk past participle sendiri yang perlu dipelajari sendiri. Sebagai contoh, 

Drink –drunk 

Sing- Sang 

Bring – brought 

Past participle digunakan untuk aturan simple perfect tenses. Simple perfect tense adalah present, past dan future perfect tense. Coba lihat dua kalimat ini: 

Della has returned from Padang yesterday. 

Mom has given a lot of money to Danu 

Dalam kedua kalimat tersebut, kamu dapat menemukan contoh bahwa bentuk past participle dari kata kerja 'return' menjadi 'returned', dan bentuk past participle dari kata kerja 'give' menjadi 'given'. Ada juga contoh participle past dalam bentuk past perfect

Wisnu had looked at the moon and laughed. 

Kirana had read the book yesterday

Dalam kedua kalimat yang diberikan di atas, Anda dapat melihat bahwa bentuk past participle dari kata kerja 'look' dan 'read' masing-masing digunakan dengan benar. Nah, yang perlu untuk dicatat adalah bentuk past participle ditambahkan dengan 'had' sebagai kasusnya. 

Dalam bentuk past perfect tense, kata kerja bantu 'had' digunakan bersama dengan bentuk past participle dari kata kerja ‘Looked’ dan ‘read’ sebagaimana contoh di atas. Adapun contoh untuk future perfect adalah: 

Yuna will has prepared the equipment by tomorrow. 

Dengan kata lain, dalam kasus present perfect tense, kata kerja bantu 'has' digunakan bersama dengan bentuk past participle dari kata kerja ‘prepared’. Perbedaan past dan future participle bisa dilihat dalam contoh-contoh di atas. 

Past participle adalah hal yang mudah untuk dipelajari. Kalau Anda merasa kesulitan untuk mempelajarinya, maka Anda bisa mengikuti kursus di EF ENGLISH CENTERS!

Post a Comment for "Rumus Past Participle yang Harus Kamu Ketahui! Serta Contohnya"